Berita
Pemkab Purbalingga akan Tambah Kucuran Alokasi Dana Desa
April 15, 2013 Berita
PURBALINGGA, Bupati Purbalingga Drs H Heru Sudjatmoko MSi terus berupaya agar pemberdayaan masyarakat perdesaan terus meningkat. Salah satunya dengan menambah kucuran dana ke desa baik melalui Alokasi Dana Desa (ADD) atau program lainnya. Ditataran lokal Purbalingga, hal itu telah dilakukan Heru sejak 2012 lalu melalui peningkatan ADD. Dari semula hanya Rp 22,9 miliar pada 2011, …
Kecamatan Kalimanah Terbaik Laksanakan Program e-KTP
PURBALINGGA, Kecamatan Kalimanah menjadi kecamatan paling sukses melaksanakan program e-KTP (elektronik Kartu Tanda Penduduk) di Kabupaten Purbalingga. Kalimanah juga menjadi terdepan dalam pendistribusian e-KTP setelah terecetak. Selain Kalimanah, Kecamatan Padamara juga tercatat sukses sebagai kecamatan paling banyak penduduk yang terekam iris mata dan sidik jarinya. Slain partisipasi masyarakatnya yang bagus, e-KTP Kecamatan Kalimanah juga paling …